Ganda campuran Indonesia Kevin Sanjaya Sukamuljo-Greysia Polii membuat kejutan dengan mengalahkan unggulan pertama BCA Indonesia Open Super Series Premier 2014, Zhang Nan-Zhao Yunlei di Istora Senayan Jakarta, Rabu dengan skor 15-21, 21-18, 23-21.