Pebalap muda Indonesia Sean Gelael tetap membidik poin meski belum mengenal dengan baik karakter lintasan yang akan menjadi lokasi balapan Kejuaraan FIA F3 Eropa yaitu seri Moscow Raceway, Rusia, 11-13 Juli.