Arema Cronus Indonesia akan melakoni laga melawan tim lokal Persiko Batu, Senin (17/2) sebagai pertandingan amal untuk membantu korban erupsi Gunung Kelud, terutama yang saat ini mengungsi di sejumlah titik pengungsian di Kota Batu, Jawa Timur.