Sumber Asli -- C0I - Tim Semen Padang FC diundang untuk mengikuti pertandingan segitiga di Aceh, dalam rangka memperingati bencana tsunami yang melanda daerah itu tahun 2004.
"Pertandingan segitiga itu akan digelar pada 20-22 September, seluruh pertandingan akan digelar di Stadion Harapan Bangsa, Banda Aceh," kata Media Officer Tim SP Ronny Suhatril di Padang, Rabu.
Dikatakannya, dalam pertandingan segitiga tersebut, tim yang berjuluk "kabau sirah" itu akan berhadapan dengan tim Atjeh dan melawan Brazil All Star.
Menurut Ronny, diundangnya tim yang dilatih oleh Jafri Sastra tersebut karena dinilai merupakan salah satu klub terbaik di Indonesia, yang sebelumnya juga pernah berkiprah di kompetisi AFC Cup 2013.
Ia menambahkan, kunjungan Brazil All Star itu juga sebagai laga amal dalam mengenang tsunami Aceh. selain Indonesia Tim ini akan singgah di Malaysia dan Singapore untuk melakukan ajang ujicoba yang serupa.
Ronny mengatakan, ikutnya tim kebanggaan "urang awak" dalam laga amal yang bertajuk "tour of hope" tersebut merupakan penghargaan bagi tim itu karena bisa terlibat untuk mengenang bencana alam yang menghancurkan daerah itu.
Sementara itu, pelatih Jafri Sastra mengatakan, tampilnya SPFC dalam pertandingan itu memberikan efk positif terhadap persiapan tim menyongsong babak delapan besar kompetisi ISL.
"Kami akan manfaatkan pertandingan itu sebagai bagian dari persiapan tim mengahapi babak delapan besar," kata Jafri.
Ia menambahkan, adanya libur kompetisi yang panjang memberikan pengaruh terhadap kebugaran pemain. termasuk sentuhan pemain dalam menerapkan teknis pertandingan.
"Kami berharap dengan adanya pertandingan itu, dapat meningkatkan performa tim sebelum mengikuti babak delapan besar," katanya.
Semen Padang FC di babak delapan besar ISL 2014 tergabung di grup 1 bersama Persipura, Arema Cronous dan Persela Lamongan.
========= Dukungan untuk Cinta Olahraga Indonesia bisa dikirimkan langsung melalui: BANK BCA KCP PALMERAH NO REKENING 2291569317 BANK MANDIRINO REKENING 102-00-9003867-7 =========
"Pertandingan segitiga itu akan digelar pada 20-22 September, seluruh pertandingan akan digelar di Stadion Harapan Bangsa, Banda Aceh," kata Media Officer Tim SP Ronny Suhatril di Padang, Rabu.
Dikatakannya, dalam pertandingan segitiga tersebut, tim yang berjuluk "kabau sirah" itu akan berhadapan dengan tim Atjeh dan melawan Brazil All Star.
Menurut Ronny, diundangnya tim yang dilatih oleh Jafri Sastra tersebut karena dinilai merupakan salah satu klub terbaik di Indonesia, yang sebelumnya juga pernah berkiprah di kompetisi AFC Cup 2013.
Ia menambahkan, kunjungan Brazil All Star itu juga sebagai laga amal dalam mengenang tsunami Aceh. selain Indonesia Tim ini akan singgah di Malaysia dan Singapore untuk melakukan ajang ujicoba yang serupa.
Ronny mengatakan, ikutnya tim kebanggaan "urang awak" dalam laga amal yang bertajuk "tour of hope" tersebut merupakan penghargaan bagi tim itu karena bisa terlibat untuk mengenang bencana alam yang menghancurkan daerah itu.
Sementara itu, pelatih Jafri Sastra mengatakan, tampilnya SPFC dalam pertandingan itu memberikan efk positif terhadap persiapan tim menyongsong babak delapan besar kompetisi ISL.
"Kami akan manfaatkan pertandingan itu sebagai bagian dari persiapan tim mengahapi babak delapan besar," kata Jafri.
Ia menambahkan, adanya libur kompetisi yang panjang memberikan pengaruh terhadap kebugaran pemain. termasuk sentuhan pemain dalam menerapkan teknis pertandingan.
"Kami berharap dengan adanya pertandingan itu, dapat meningkatkan performa tim sebelum mengikuti babak delapan besar," katanya.
Semen Padang FC di babak delapan besar ISL 2014 tergabung di grup 1 bersama Persipura, Arema Cronous dan Persela Lamongan.
- ***
========= Dukungan untuk Cinta Olahraga Indonesia bisa dikirimkan langsung melalui: BANK BCA KCP PALMERAH NO REKENING 2291569317 BANK MANDIRINO REKENING 102-00-9003867-7 =========
-->
0 komentar:
Posting Komentar