Senin, 18 Mei 2015

Lee Yi-kyung gabung di "Answer Me 1988" ??


Satu lagi aktor yang dikabarkan akan bergabung dengan drama baru "Answer Me 1988", dia adalah Lee Yi-kyung.

Aktor 26 tahun ini memulai debutnya di film "White Night" dan membuat debut televisinya di  "School 2013", kemudian diikuti dengan drama - drama berikutnya seperti  "Nine", "You From Another Star", "You’re All Surrounded", dan "Maids" ; dan baru-baru ini bergabung dengan drama bergenre komedi di tvN "Superman Age".

"Answer Me 1988" akan menggantikan "Oh My Ghostess" dan tayang musim gugur ini di TVN.
 








Via Joy News, TV ReportCre : http://ift.tt/1EdZIFW

0 komentar:

Posting Komentar

Copyright 2013 berita hangat - Template by Efachresya - Editor premium Top coi